Persiapan Mental Dalam Berbisnis

Sudah lumayan lama Isen Mulang tidak berbicara lepas di blog ini, mungkin hari ini adalah saat yang tepat dan sempat membuat sedikit tulisan disini, kalo masalah topik kayaknya lebih enak kalo sedikit menyinggung ke arah Bisnis dan Kesehatan Jiwa aja kali yah? soalnya kayaknya permasalahan ini sepele tapi megang banget... megang peranan maksudnya :D


Bicara persiapan mental dalam berbisnis sepertinya merupakan syarat penting dalam berbisnis, meskipun persiapan mental bukan faktor utama sebelum seseorang memutuskan terjun ke dunia bisnis baik online maupun offline.

Jika mental berbisnis kita tidak dipersiapkan secara matang, maka besar kemungkinan akan terjadi ketidakstabilan psikologis apalagi jika seseorang mengalami kegagalan dalam bisnis yang digelutinya.

Salah satu penunjang kesiapan mental dalam berbisnis adalah perhitungan matang dari berbagai aspek yang dinilai perlu untuk dicermati, baik potensi dan peluang, target target, modal serta kesiapan penunjang lainnya, semua perlu diperhitungkan secara matang guna menghindari berbagai kemungkinan yang bisa saja terjadi selama anda menjalankan bisnis, termasuk tantangan pasar yang mengancam kondisi financial dan stabilitas sarana bisnis yang anda gunakan.

Selain faktor di atas, hal yang tidak kalah penting dalam persiapan mental dalam berbisnis adalah niat, karena sebelum Anda memutuskan untuk terjun ke dunia bisnis baik online maupun offline maka perlu adanya kematangan niat karena hal ini sangat berguna untuk mengindari adanya pertentangan jiwa untuk berbisnis apalagi dalam bisnis online yang terkesan mudah tapi tetap memerlukan niat, keseriusan, fokus dan perjuangan pada target yang ingin Anda raih.

Ok.. gak perlu panjang lebar lagi deh kayaknya, yang jelas postingan persiapan mental dalam berbisnis ini hanya saya sajikan dengan bahasa ringan nyaris tak berbobot demi mendukung Wisata SEO Sadau aja ketimbang harus selalu terisi dengan tulisan yang lebih parah dari apa yang sudah Anda baca barusan :P

Mohon dukungannya ya untuk blog ini, soalnya masih ada masalah link building dari saya yang masih setengah mateng dalam dunia blogging apalagi setelah baca postingan di Glipmax beberapa menit lalu, ternyata banyak koreksi yang harus dilakukan dalam blog ini.


Artikel Berhubungan



0 komentar:

Posting Komentar

 

ISEN MULANG Spirit | Copyright © 2008-2013